Ada beberapa penyakit yang biasanya menjangkit bunga mawar. Diantaranya penyakit karat daun yang menyebabkan daun bunga mawar rontok, tentunya ini tidak boleh di biarkan karena akan berpengaruh terhadap hasil karya karangan bunga mawar cantik sehingga tidak indah di pandang
Beberapa spesies bunga mawar dapat menghasilkan buah rose hips, diantaranya seperti species Canina Roses dan Rugosa Roses. Rose hips adalah buah agregat yang dihasilkan oleh bunga, biasanya berkembang dari bunga yang memiliki banyak putik. Buah rose hips ini merupakan sumber vitamin C alami.
Burung Finch adalah salah satu jenis burung yang memakan biji-biji mawar, secara tidak langsung mereka membantu penyebaran biji mawar bersama kotoran yang mereka keluarkan.
Jenis bunga mawar ini jika dilihat dari bentuk dan sifat pertumbuhannya mawar dapat dikategorikan dalam 4 kelompok. Diantaranya, mawar semak, mawar kerdil, mawar pohon dan mawar liana.
Mawar semak biasanya ditanam sebagai pagar sedangkan Mawar Kerdil biasanya ditanam dalam pot. Sedangkan Mawar liana tumbuh secara merambat.
Hubungi Toko Bunga Rusty Florist, kami siap sedia segala karangan bunga apapun dan dapatkan harga termurah untuk anda.
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar